Pengaruh Pelayanan dan Variasi Produk Terhadap Kepuasan Pelanggan

Studi Kasus untuk Toserba

Authors

  • Rinto Yuriski Universitas Jenderal Achmad Yani
  • Iwan Deni Gunawan Universitas Jenderal Achmad Yani

DOI:

https://doi.org/10.26874/jt.vol4no1.246

Keywords:

pelayanan, variasi produk, kepuasan pelanggan

Abstract

Pelanggan adalah raja. Motto ini mengharuskan perusahaan untuk selalu menjaga kepuasan pelanggan. Kepuasan pelanggan dapat memelihara jumlah pelanggan yang ada bahkan, dapat menciptakan pelanggan baru. Bagi perusahaan pengecer seperti Toko Serba Ada (Toserba) T Bandung, banyak variabel yang dapat menentukan kepuasan pelanggan. Diantaranya adalah pelayanan dan variasi produk. Berdasarkan pengamatan, jumlah pelanggan Toserba T semakin hari semakin bertambah. Perkembangan demikian, diduga ada kaitannya dengan pelayanan dan variasi produk yang ditawarkan oleh Toserba T sehingga pelanggan merasa puas. Untuk membuktikan dugaan ini, perlu dilakukan penelitian langsung terhadap pelanggan. Maka, penelitian ini mengangkat pokok masalah dengan judul “Hubungan antara Pelayanan dan Variasi Produk dengan Kepuasan Pelanggan Toserba T Bandungâ€.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Rinto Yuriski, Universitas Jenderal Achmad Yani

Teknik Industri

Iwan Deni Gunawan, Universitas Jenderal Achmad Yani

Teknik Industri

References

Bachem and Simon, “A Product Positioning Model with Costs and Pricesâ€, European Journal of Operational Research, Vol. 7, No. 4, August 1981.

Haas, “Industrial Marketing Managementâ€, 2†Ed., Kent Publishing Co., California, 1982.

J. Supranto, MA., “Pengukuran Tingkat Kepuasan Pelanggan : Untuk Menaikkan Pangsa Pasarâ€, PT. Rineka Cipta, Jakarta, 1997.

Monahan, “A Ouantity Discount Pricing Model to Increase Vendor Profitâ€, Management Science, No. 30 (p. 720-728), 1984.

Monk, “Operations Management : Theory and Problemsâ€, 3" Ed., Prentice Hall of India Private Ltd., New Delhi, 1987.

Morgan, “The Importance of Ovalityâ€, Lexinton Book, New York, 1984.

Philip Kotler, “Manajemen Pemasaran : Analisis, Perencanaan, Implementasi, dan Kontrolâ€, PT. Prenhallindo, Jakarta, 1997.

Philip Kotler & Gary Amstrong, “Marketing : An Introductionâ€, 4Ed., Prentice Hall International Inc., New Jersey, 1997.

Sir Colin Marshall, “The Marketing Councilâ€, British Airways, 1995.

Sir John Egan, “The Marketing Councilâ€, BAA, 1995.

Sir Michael Perry, “The Marketing Councilâ€, PT. Unilever, 1995.

Timothy R.V. Foster, “101 Cara Meningkatkan Kepuasan Pelangganâ€, PT. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta, 1999.

Wagner and Tandes, “Stochastic Models of Consumers Behaviorâ€, European Journal of Operational Research, Vol. 19, No. 1, April 1987.

Walker, James, and Etzel, “Retailing Todayâ€, Harcourt Brace Javanovich Inc., New York, 1984.

Zeithaml, Parasuraman, dan Berry, “Delivering Ouality Serviceâ€, The Free Press, 1990.

Additional Files

Published

2020-08-28

How to Cite

Rinto Yuriski, & Iwan Deni Gunawan. (2020). Pengaruh Pelayanan dan Variasi Produk Terhadap Kepuasan Pelanggan: Studi Kasus untuk Toserba. Jurnal Teknik: Media Pengembangan Ilmu Dan Aplikasi Teknik, 4(1), 324–332. https://doi.org/10.26874/jt.vol4no1.246